Thursday, May 22, 2014

TEKNOLOGI CANGGIH

1. Light saber

pernah melihat pedang laser seperti di film-film fiksi, contohnya star wars. kini teknologi itu sudah benar-benar ada, berbahan dasar logam dan mata pedang berupa plasma sepanjang 1 meter

2. masker pencipta mimpi

bermimpi indah adalah keinginan hampir semua orang, tetapi mimpi indah tak selalu terjadi saat tidur, bahkan ada yang mengaku menderita karena selalu mimpi buruk saat tidur
namun sekarang telah diciptakan sebuah teknologi canggih dari duncan frazier dan steven Mcguigan berupa masker pencipta mimpi yang mampu mengarahkan mimpi seseorang seperti keinginannya, alat ini bernama Remee, cara kerja alat ini adalah masuk kedalam mimpi seseorang dalam kilatan cahaya, benda ini dijual seharga 886.000 rupiah

3. senjata pembungkam

Senjata Pembungkam
Penemu asal Jepang berhasil menemukan sebuah alat pembungkam suara manusia. Mereka adalah Kazukata Kurihara dan Koji Tsukada yang berhasil mengembagkan teknologi untuk meredam suara berisik manusia, mesin ini bisa berkeja dari jarak 90 kaki. Jadi jika ada tetangga anda yang berisik, mungkin alat ini akan sangat berguna.

4. Google Glass



Google Glass
Ini merupakan mimpi jadi nyata bagi para pencinta fiksi ilmiah. Sebuah komputer berprosesor canggih ditanamkan di dalam kacamata dengan lensa berfungsi sebagai monitor. Layar akan aktif saat penggunanya melihat ke arah kanan.

5. TheEye Trible



The Eye Tribe
Teknologi asal Denmark ini memungkinkan JBers engendalikan ponsel cerdas atau tablet melalui gerakan mata. Alat ini menggunakan cahaya infra merah yang dipantulkan dari pupil mata ke perangkat.

sumber : http://infounik-pintar.blogspot.com/2013/09/10-penemuan-teknologi-tercanggih-tahun.html

Newer Post Older Post Home

0 comments:

Post a Comment

Tolong berkomentar dengan bahasa yang baik dan benar